Pada tanggal 20 September kemarin, member MBLAQ G.O. mengupload sebuah foto melalui akun twitternya dan menulis, “Kami nomor satu di chart musik Bulgaria selama 35 hari! Terima kasih Bulgaria!”
G.O. mengambil foto dari music chart tersebut untuk membuktikannya dan memang Monalisa menempati peringkat nomor satu di chart tersebut. Mereka bahkan mengalahkan artis Hollywood seperti Justin Bieber, Chris Brown, dan Usher.
Selamat ya MBLAQ !! :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar